Tag Archives: Penyakit Hepatitis

4 Hipotesa Yang Menyebabkan Kemunculan Hepatitis Misterius

Ada empat hipotesis umum tentang munculnya penyakit misterius yang akut. Hal ini ditemukan oleh Dicky Budiman, seorang ahli epidemiologi di Griffith University. Yang pertama berkaitan dengan adenovirus. Kedua, terkait dengan COVID-19 yang terjadi secara langsung maupun tidak langsung. Ketiga, diduga obat atau bahan kimia. Meskipun kemungkinan itu terjadi sangat tipis. …